The Lilywhites sukses melanjutkan tren positifnya saat menjamu Newcasle United di pekan ke-25. Bermain di kandang sendiri, anak asuh Mauricio Pochettino mendominasi jalannya pertandingan. Skor akhir 1-0 membuat Spurs berhak mendapat 3 tambahan poin. Kemenangan tersebut tak membuat posisi Tottenham bergeser dan kini tertahan di peringkat 3 dengan koleksi 57 poin. Menjamu Leicester City nanti, Pochettino sudah menyiapkan line up andalan dengan skema 4-2-3-1. Lucas Moura akan menjadi tumpuan di lini serang dengan sokongan langsung dari Erik Lamela dan Son Heung-Min yang berada di sisi sayap. Christian Eriksen akan diplot di lini tengah sebagai penyeimbang. Sektor pertahanan akan mendapat penjagaan penuh dari Toby Alderweireld dan Jan Vertonghen. Sedangkan posisi sebagai penjaga gawang Spurs pada laga nanti kembali dipercayakan kepada kiper Hugo Lloris.
The Foxes kembali gagal meraih kemenangan saat menjamu Setan Merah pekan lalu. Kekalahan 0-1 membuat tim asuhan Claude Puel menahan malu di hadapan pendukungnya sendiri. Kini posisi Leicester City tetap tertahan di urutan 11 klasemen sementara dengan koleksi 32 poin. Bertandang ke Wembley Stadium nanti, tamu memiliki ambisi yang cukup besar untuk menang. Puel optimis anak asuhnya bisa merebut poin penuh meski harus bermain habis-habisan. The Foxes diprediksi akan bermain menggunakan skema 4-2-3-1, dimana Jamie Vardy kembali diposisikan sebagai juru gedor serangan dengan sokongan dari Demarai Gray dan Harvey Barnes. James Maddison akan diposisikan di sisi tengah. Wilfred Ndidi dan Nampalys Mendy akan bertugas sebagai playmaker untuk mengatur serangan. Lini belakang akan dijaga penuh oleh Ben Chilwell dan Harry Maguire. Sedangkan tugas sebagai penjaga gawang dipercayakan kepada kiper Kasper Schmeichel.
Prediksi Susunan Pemain
Tottenham Hotspur (4-2-3-1) : H.Lloris-K.Trippier-D.Sanchez-T.Alderweireld-J.Vertonghen- M.Sissoko-H.Winks-E.Lamela-C.Eriksen-Son Heung-Min-Lucas Moura
Leicester City (4-2-3-1) : K.Schmeichel-R.Pereira-J.Evans-H.Maguire-B.Chilwell-N.Mendy-W.Ndidi-D.Gray-J.Maddison-H.Barnes-J.Vardy
Statistik Pertandingan Terakhir Tottenham Hotspur vs Leicester City
09-Des-2018 Leicester City 0 – 2 Tottenham Hotspur
13-Mei-2018 Tottenham Hotspur 5 – 4 Leicester City
29-Nov-2017 Leicester City 2 – 1 Tottenham Hotspur
19-Mei-2017 Leicester City 1 – 6 Tottenham Hotspur
29-Okt-2016 Tottenham Hotspur 1 – 1 Leicester City
5 Pertandingan Terakhir Tottenham Hotspur
20-Jan-2019 Fulham 1 – 2 Tottenham Hotspur
25-Jan-2019 Chelsea 2 – 1 Tottenham Hotspur
27-Jan-2019 Crystal Palace 2 – 0 Tottenham Hotspur
31-Jan-2019 Tottenham Hotspur 2 – 1 Watford
02-Feb-2019 Tottenham Hotspur 1 – 0 Newcastle United
5 Pertandingan Terakhir Leicester City
06-Jan-2019 Newport County 2 – 1 Leicester City
12-Jan-2019 Leicester City 1 – 2 Southampton
19-Jan-2019 Wolverhampton Wanderers 4 – 3 Leicester City
31-Jan-2019 Liverpool 1 – 1 Leicester City
03-Feb-2019 Leicester City 0 – 1 Manchester United
Prediksi Skor :
Bursa Taruhan M88 : Tottenham 0.5-1 -> Leicester
Bursa Taruhan W88 : Tottenham 0.5-1 -> Leicester
Bursa Taruhan 188bet : Tottenham 0.5-1 -> Leicester
Tottenham 1-1 Leicester